
Terbuang Liverpool, Tekel-tekel MU, dan Hobi Menembak Man City
Jakarta – Menjelang pekan ke-14 Premier League 2024/2025, berikut beberapa statistik yang hadir sejauh ini. Di antaranya melibatkan Liverpool, Manchester United, dan Manchester City.Musim ini Premier League sudah berjalan sampai dengan 13 pekan. Rangkaian pertandingan di pekan ke-14 akan hadir pada tengah pekan, alias laga-laga mid-week. Merujuk statistik di situs resmi Premier League, muncul sejumlah…